Pemudik Diminta Waspadai Jalur Cawang-Karawang ,Banyak Jalan Berlubang
0 menit baca
Dirlantas Polda Metro Jaya Kombes Latif Usman mengimbau kepada para pemudik untuk lebih berhati-hati saat melintas di sepanjang jalur Cawang hingga Karawang.Hal tersebut disampaikan usai pihaknya mengecek kondisi jalur mudik pada Selasa, 11 Maret 2025, malam."Untuk jalur dari Cawang hingga Bekasi Barat, pada malam hari penerangan cukup memadai, dan beberapa lajur, seperti yang mengarah ke Jakarta di Kalimalang, sudah bisa dilalui.
Namun, ada beberapa U-turn (putar balik) yang perlu diwaspadai karena ada yang harus dijadikan dua jalur. Ini perlu kehati-hatian," kata Latif dikutip dari…
Namun, ada beberapa U-turn (putar balik) yang perlu diwaspadai karena ada yang harus dijadikan dua jalur. Ini perlu kehati-hatian," kata Latif dikutip dari…