BREAKING NEWS

Jelang Mudik Lebaran, Polisi Tindak Travel Gelap di Majalengka

Satlantas Polre Majalengka, menindak kendaraan travel (angkutan penumpang) yang diduga tidak mengantongi izin atau ilegal di wilayah hukum Kabupaten Majalengka, Jawa Barat.
Kapolres Majalengka AKBP Indra Novianto melalui Kasat Lantas AKP Rudy Sudaryono mengatakan, penindakan terhadap travel gelap ini dilakukan sebagai salah satu upaya mencegah terjadinya insiden kecelakaan lalu lintas menjelang mudik lebaran 2025.
Travel gelap ini didapat dari lokasi di wilayah Jalan KH Abdul Halim Majalengka. Dimana mereka mengangkut orang dengan memungut biaya, namun tidak berizin secara resmi melalui perusa…
Halaman : 1 2
Latest News
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image