BREAKING NEWS

Ini Alasan KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil di Bandung

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengungkapkan alasan penggeledahan kediaman Mantan Gubernur Jawa Barat periode 2018-2023, Ridwan Kamil yang dilakukannya, Senin (10/3/2025) kemarin di Bandung.
‎Ketua KPK, Setyo Budiyanto mengatakan penggeledahan tersebut berdasarkan keterangan saksi yang dikantungi KPK.
‎Untuk membuktikan keterangan tersebut dikatakan Setyo maka proses penggeledahan pun harus dilakukan.
‎‎"Didasari keterangan saksi maka perlu geledah untuk memastikan ada tidaknya kaitan dengan perkara dan juga membuat terang perkara BJB," kata Ketua KPK Setyo Budiyanto kepada wartawa…
Halaman : 1 2
Latest News
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image