Menang Atas Empoli, Milan Panaskan Persaingan Liga Italia
0 menit baca
AC Milan memanaskan persaingan papan atas Serie A Liga Italia. Setelah dalam laga menang 2-0 menghadapi tuan rumah Empoli di Carlo Castellani Stadium, Minggu (9/2/2025) dini hari.
Dua gol Milan itu dicetak Rafael Leao 68' dan Santiago Gimenez 76'. Pelatih Milan Sergio Conceicao mengungkapkan kemenangan itu diraih dengan mengambil risiko yang cukup besar.
Dengan mempertahankan pemain bertipe menyerang setelah pemainnya Fikayo Tomori mendapatkan kartu merah. “Saya mengambil risiko, saya ingin menang," kata Conceicao kepada DAZN.
"Bermain imbang dengan klub seperti Milan bagi sa…
Dua gol Milan itu dicetak Rafael Leao 68' dan Santiago Gimenez 76'. Pelatih Milan Sergio Conceicao mengungkapkan kemenangan itu diraih dengan mengambil risiko yang cukup besar.
Dengan mempertahankan pemain bertipe menyerang setelah pemainnya Fikayo Tomori mendapatkan kartu merah. “Saya mengambil risiko, saya ingin menang," kata Conceicao kepada DAZN.
"Bermain imbang dengan klub seperti Milan bagi sa…