Ini Lokasi Belanja Baju Lebaran Murah di Jakarta
0 menit baca
Menjelang bulan suci Ramadan, banyak orang mulai berbelanja baju Lebaran. Tidak sedikit bahkan yang mengincar pasar atau toko yang menjual baju dengan harga miring. Seperti yang sudah-sudah, orang-orang mencari baju baru jauh hari sebelum Lebaran. Tujuannya tidak lain tidak bukan adalah untuk menghindari keramaian saat berbelanja. Khusus di Jakarta terdapat beberapa tempat belanja yang menjual baju Lebaran dengan harga terjangkau. Inilah beberapa di antaranya: 1. Pasar Tanah AbangPasar Tanah Abang masih menjadi pilihan untuk untuk berbelanja baju Lebaran. Ini karena beragamnya model baju sert…