Tertinggi Se-Jawa Barat Untuk UMK 2025, Pertama Bekasi Kota dan Karawang Kedua
0 minutes read
Upah minimum kabupaten/kota (UMK) 2025 di seluruh wilayah Jawa Barat sudah ditetapkan, termasuk UMK Karawang 2025. Dikuitip dari informasi resmi, UMR Karawang 2025 menduduki peringkat kedua tertinggi se-Jabar. UMK Karawang 2025 ditetapkan sebesar Rp Rp 5.599.593,21, naik 6,5 persen daripada tahun lalu. Kenaikan UMR 2025 Jawa Barat ditetapkan melalui Keputusan Gubernur (Kepgub) Jabar Nomor 561.7/Kep.798-Kesra/2024 tentang Upah Minimum Kabupaten/Kota di Daerah Provinsi Jawa Barat Tahun 2025. “Hari ini telah terbit Kepgub No 561.7/ Kep. 798- Kesra/2024, sesuai Permenaker Nomor 16 tahun 2024, Gub…