Putri Kusuma Lolos 16 Besar Indonesia Masters 2025
0 minutes read
Pebulu tangkis tunggal putri Indonesia, Putri Kusuma Wardani lolos ke babak 16 besar Indonesia Masters 2025. Putri Kusuma menang telak 21-13, 21-14 dari wakil Taiwan, Pai Yu Po di Istora Senayan, Jakarta, Rabu (22/1/2025) siang WIB.
Di gim pertama, Putri memimpin 4-1 lalu 11-8 menuju interval. Putri KW kemudian merebut enam poin beruntun guna mengungguli Pai Yupo 19-13.Putri KW memenangi dua poin selanjutnya dan melanjutkan laga ke gim kedua, dengan kedudukan 21-13. Di gim kedua, Putri tampil cukup taktis sehingga mampu menyulitkan lawannya. Putri tetap mempertahankan keunggulannya hingga skor…
Di gim pertama, Putri memimpin 4-1 lalu 11-8 menuju interval. Putri KW kemudian merebut enam poin beruntun guna mengungguli Pai Yupo 19-13.Putri KW memenangi dua poin selanjutnya dan melanjutkan laga ke gim kedua, dengan kedudukan 21-13. Di gim kedua, Putri tampil cukup taktis sehingga mampu menyulitkan lawannya. Putri tetap mempertahankan keunggulannya hingga skor…