BREAKING NEWS

KPU Karawang Tetapkan DPS Pilkada 2024 Sebanyak 1.804.784 Pemilih

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Karawang menetapkan daftar pemilih sementara (DPS) untuk Pilkada serentak 2024. Total ada sebanyak 1.804.784 DPS di Karawang. Ketua KPU Karawang, Mari Fitriana menyebutkan, pihaknya telah menyelesaikan rekapitulasi sekaligus penetapan DPS untuk Pilkada 2024 pada Minggu (11/8) lalu.“Dari 30 Kecamatan 309 desa dan kelurahan, itu ada 3.793 TPS dengan jumlah pemilih laki-laki 905.515 dan perempuan 988.269, jadi total untuk dps 1.804.784,” ujarnya saat diwawancarai pada Senin, 12 Agustus 2024.Jumlah dps ini, kata Mari, mengalami peningkatan dibandingkan jumlah dpt pada P…
Halaman : 1 2
Latest News
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image