Terdampak Gempa Garut Sejumlah Rumah Warga Rusak
0 minutes read
Gempa dengan magnitudo 6,5 yang terjadi di wilayah Kabupaten Garut, Jawa Barat berdampak pada kerusakan sejumlah bangunan rumah. Hal itu di sampaikan Kepala Bidang Kedaruratan dan Logistik BPBD Kabupaten Garut, Daris Hilman.
Daris menyebut bahwa setidaknya terdapat laporan bangunan rusak yang telah diterima pihaknya pascagempa terjadi. Pihaknya terus berkoordinasi dengan sejumlah pihak pascagempa yang getarannya terasa hingga kawasan Jabodetabek.
"Ada dua wilayah yang dikabarkan mengalami kerusakan. Pertama di wilayah Cilau, satu rumah terkonfirmasi rusak dan Benteng Bank BRI juga rusak ri…
Daris menyebut bahwa setidaknya terdapat laporan bangunan rusak yang telah diterima pihaknya pascagempa terjadi. Pihaknya terus berkoordinasi dengan sejumlah pihak pascagempa yang getarannya terasa hingga kawasan Jabodetabek.
"Ada dua wilayah yang dikabarkan mengalami kerusakan. Pertama di wilayah Cilau, satu rumah terkonfirmasi rusak dan Benteng Bank BRI juga rusak ri…