Mulai Hari Pendaftaran, TNI AL Gelar Mudik Gratis Gunakan Kapal Perang
0 minutes read
TNI AL kembali menyiapkan kapal perangnya untuk melayani pemudik yang akan pulang kampung di wilayah pulau Jawa. Program Mudik Gratis dengan Kapal Perang Republik Indonesia (KRI) ini ditujukan untuk penumpang serta sepeda motor tujuan Semarang dan Surabaya. "Mudik gratis dengan KRI ini berangkat dari Jakarta pada 5 April dan akan tiba di Semarang pada 6 April 2024. Kemudian perjalanan dilanjutkan menuju Surabaya, dan dijadwalkan akan tiba pada 7 April 2024," kata Kepala Dinas Penerangan TNI AL (Kadispenal) Laksma TNI I.M. Wira Hady dalam keterengan tertulisnya, Minggu (24/3).Pendaf…