Banjir di Sumedang Memaksa Ribuan Warga Dievakuasi
Baca kurang dari satu menit
Kepala Pusat Data, Informasi dan Komunikasi Kebencanaan BNPB Abdul Muhari di Jakarta, Minggu, mengatakan bahwa evakuasi sudah dilakukan sejak kemarin sore atau ketika banjir mulai meninggi ke pemukiman warga oleh tim petugas gabungan yang tersebar ke empat desa di Kabupaten Sumedang.
Tim reaksi cepat melaporkan hujan deras hingga meluapnya air dari Sungai Cimande, pada Sabtu (15/3) memperparah banjir hingga set…